Tarif Anteraja 2024: Biaya, Estimasi & Cara Cek Ongkir Online

Tarif Anteraja – Memilih jasa ekspedisi terbaik memang hal yang tidaklah mudah karena ada banyak pertimbangan mulai dari tarif, estimasi waktu sampai bahkan sampai jenis layanannya. Anteraja menjadi salah satu ekspedisi pilihan karena memberikan layanan regular, sameday dan nextday yang mampu memenuhi berbagai kebutuhan pengiriman.

Terlebih ketika berbelanja di Tokopedia, Bukalapak maupun Shopee pengguna memilih Anteraja karena memberikan tarif terjangkau. Secara langsung Anteraja mampu bersaing dengan TARIF GOSEND walaupun tidak memakai perhitungan kilometer.

Saat kamu membeli barang online akan meringankan beban pembelian karena ongkir Anteraja tergolong murah. Selain untuk konsumen, Anteraja juga menjalin kerjasama dengan seller pada beberapa marketplace online dimana membuat jalur distribusi lebih lancar.

Tarif murah Anteraja berlaku untuk lokasi asal maupun tujuan seluruh Indonesia sehingga memudahkan dalam penggunanya. Selain itu jam kerja kurir Anteraja senin sampai dengan minggu sehingga akan mengurangi resiko keterlambatan pengiriman paket.

Kelebihan lain dari Anteraja adalah kecepatan pengiriman sampai ke lokasi tujuan dan jarang terdengar ada keterlambatan. Bagi kalian yang ingin menggunakan layanan Anteraja maka silahkan simak tarif dan cara cek ongkir dari Kuriran.id berikut.

Tarif Anteraja Seluruh Indonesia

Ongkir Anteraja

Tarif Anteraja paling rendah mulai dari 6 ribu rupiah sehingga dapat dijangkau semua kalangan. Selain itu estimasi waktu sampainya sama dengan ekspedisi lain jadi tidaklah rugi. Tarif Anteraja akan dipengaruhi oleh jauhnya jarak tujuan dari lokasi asal, lebih jelasnya simak tabel berikut.

AsalTujuanTarif AnterajaEstimasi waktu
JabodetabekJabodetabekRp10.0001-2 Hari
JabodetabekSerangRp10.0001-2 Hari
JabodetabekBandungRp11.0001-3Hari
JabodetabekKarawangRp10.0001-2Hari
JabodetabekKab,BandungRp11.0001-3Hari
JabodetabekKab,Bandung BaratRp11.0001-3Hari
JabodetabekPurwakartaRp11.0001-3Hari
JabodetabekSukabumiRp10.0001-3Hari
JabodetabekSukabumiRp10.0001-3Hari
JabodetabekCimahiRp11.0001-3Hari
JabodetabekCirebonRp11.0001-3Hari
JabodetabekCirebonRp15.0001-3Hari
JabodetabekSemarangRp18.0001-3Hari
JabodetabekSoloRp18.0001–3Hari
JabodetabekSurabayaRp19.0001-3Hari
JabodetabekSidoarjoRp27.0001-3Hari
JabodetabekGresikRp27.0001-3Hari
JabodetabekMalangRp22.0001-3Hari
JabodetabekMalangRp31.0001-3Hari
JabodetabekBantulRp22.0001-3Hari
JabodetabekYogyakartaRp18.0001-3Hari
JabodetabekSlemanRp18.0001-3hari
JabodetabekPadangRp35.0002-4hari
JabodetabekMedanRp37.0002-4Hari
JabodetabekPalembangRp22.0002-4Hari
JabodetabekPekanbaruRp35.0002-4Hari
JabodetabekMakassarRp43.0002-4Hari
JabodetabekKendariRp65.0002-5Hari
JabodetabekManadoRp60.0002-5Hari
JabodetabekLampungRp19.0002-4Hari
JabodetabekBatamRp35.0002-4Hari
JabodetabekBanda AcehRp45.0002-5Hari
JabodetabekPontianakRp37.0002-5Hari
JabodetabekBanjarmasinRp41.0002-5Hari
JabodetabekBalikpapanRp49.0002-5Hari
JabodetabekSamarindaRp55.0002-5Hari
JabodetabekDenpasarRp28.0002-4Hari
JabodetabekMataramRp35.0002-4Hari
JabodetabekBengkuluRp38.0002-5hari
JabodetabekJambiRp28.0002-5hari
SerangJabodetabekRp10.0001-2Hari
SerangSerangRp90001-2Hari
SerangKota SorongRp111.0001-9Hari
BandungJabodetabekRp11.0001-3Hari
BandungBandungRp80001–2hari
BandungKab,BandungRp80001–2hari
Bandung Bandung BaratRp80001–2hari
BandungCimahiRp80001–2hari
Kab,BandungJabodetabekRp11.0001–3hari
Kab,BandungBandungRp80001–2hari
Kab,BandungKab,Bandung BaratRp80001–2hari
Kab,BandungCimahiRp80001–2hari
Kab,Bandung BaratJabodetabekRp11.0001–3hari
Kab,Bandung BaratBandungRp80001–2hari
Kab,Bandung BaratKab,BandungRp80001–2hari
Kab,Bandung BaratCimahiRp80001–2hari
KarawangJabodetabekRp10.0001–2hari
KarawangKarawangRp80001–2hari
KarawangPurwakartaRp10.0001–2hari
KarawangKota SorongRp111.0005–9hari
PurwakartaJabodetabekRp11.0001–3hari
PurwakartaKarawangRp12.0001–2hari
PurwakartaPurwakartaRp80001–2hari
CimahiJabodetabekRp11.0001–3hari
CimahiCimahiRp80001–2hari
CirebonJabodetabekRp11.0001–3hari
CirebonCirebonRp80001–2hari
CirebonSorongRp111.0005–9hari
SukabumiJabodetabekRp11.0001–3hari
SukabumiSorongRp111.0005–9hari
Kab,SukabumiJabodetabekRp11.0001–3hari
Kab,SukabumiSorongRp111.0005– 9hari
SemarangJabodetabekRp15.0001– 3hari
SemarangSemarangRp80001– 2hari
SemarangSoloRp11.0001– 2hari
SemarangYogyakartaRp11.0001– 2hari
SemarangSlemanRp15.0001– 2hari
SemarangBantulRp15.0001– 2hari
SemarangSorongRp136.0005–9hari
SoloJabodetabekRp16.0001–3hari
SoloSoloRp80001–2hari
SoloSemarangRp11.0001–2hari
SoloYogyakartaRp11.0001–2hari
SoloSlemanRp11.0001–2hari
SoloBantulRp11.0001–2hari
SoloSorongRp105.0005–9hari
SurabayaJabodetabekRp15.0001–3hari
SurabayaSurabayaRp70001–2hari
SurabayaSidoarjoRp70001–2hari
SurabayaGresikRp12.0001–2hari
SurabayaMalangRp80001–2hari
Kab,SidoarjoJabodetabekRp15.0001–3hari
Kab,SidoarjoKab,SidoarjoRp70001–2hari
Kab,SidoarjoSurabayaRp70001–2hari
Kab,SidoarjoKab,GresikRp12.0001–2hari
Kab,SidoarjoMalangRp80001–2hari
Kab,GresikJabodetabekRp18.0001–3hari
Kab,GresikGresikRp60001–2hari
Kab,GresikSurabayaRp80001– 2hari
Kab,GresikSidoarjoRp80001– 2hari
Kab,GresikMalangRp80001– 2hari
MalangJabodetabekRp15.0001– 3hari
MalangMalangRp70001– 2hari
MalangSurabayaRp80001– 2hari
MalangKab,SidoarjoRp80001– 2hari
MalangKab,GresikRp80001– 2hari
YogyakartaJabodetabekRp16.0001–3hari
YogyakartaSemarangRp11.0001-2hari
YogyakartaSoloRp11.0001-2hari
YogyakartaYogyakartaRp60001-2hari
YogyakartaKab,SlemanRp10.0001-2hari
Kab,SlemanJabodetabekRp16.0001-3hari
Kab,SlemanSemarangRp11.0001-2hari
Kab,SlemanSoloRp11.0001-2hari
Kab,SlemanSlemanRp60001-2hari
Kab,SlemanYogyakartaRp60001-2hari
Kab,SlemanBantulRp60001-2hari
Kab,BantulJabodetabekRp16.0001-3hari
Kab,BantulSemarangRp11.0001-2hari
Kab,BantulSoloRp11.0001-2hari
Kab,BantulBantulRp10.0001-2hari
Kab,BantulYogyakartaRp10.0001-2hari
Kab,BantulSlemanRp60001-2hari
Kab,BantulSorongRp125.0005-9hari
MedanMedanRp70001-2hari
Kab,KaranganyarSorongRp105.0005-9hari
Kab,SukoharjoSorongRp105.0005-9hari
Kab,PurwakartaSorongRp111.0005-9hari

Cara Cek Tarif Anteraja

Melihat Ongkir Anteraja

Dari tarif diatas tiap kota memiliki biaya berbeda beda, selain itu semakin jauh jaraknya estimasi waktu juga lebih lama. Untuk mendapatkan hasil lebih akurat kamu bisa menggunakan fasilitas cek tarif dari aplikasi ataupun website Anteraja.

Cek Tarif via Aplikasi Anteraja

  • Download Anteraja di Google Play Store ataupun AppStore
  • Jalankan aplikasinya kemudian tap Tarif
  • Masukkan lokasi kota pengirim, kota tujuan dan juga estimasi bobot paketnya.
  • Pilihlah salah satu layanan antara Same Day, next day ataupun reguler. Secara otomatis tarif Anteraja akan muncul dilayar kalian.

Cek Tarif Lewat Website Anteraja

  • Buka laman anteraja.id/cek-ongkir
  • Masukkan nama kota pengirim.
  • Ketikkan kota tujuannya.
  • Tekan CEK ONGKIR
  • Tarif Anteraja dan layanan yang tersedia akan tampil dilayar.

Akhir Kata

BERAPA LAMA PENGIRIMAN ANTERAJA akan dipengaruhi oleh jenis layanan yang kalian gunakan. Paling cepat adalah same day karena sampai pada hari itu juga. Dapat diambil kesimpulan bahwa tarif Anteraja memang terjangkau dengan pengiriman cukup cepat sehingga dapat jadi pilihan ekspedisi kalian.